YouTube Akan Mencerdaskan Tampilan Thumbnailsnya



Youtube adalah situs yang dipegang oleh Google sebagai situs berbagi dan menonton video. Untuk menaikkan minat pengunjung untuk mengunjungi YouTube mereka menginformasikan akan mencerdaskan tampilan thumbnailsnya. Dengan menggunakan sistem "neural network", untuk mempelajari apa yang dibutuhkan dan diinginkan pengunjungnya. Sistem ini dapat berpikir layaknya manusia untuk menentukan keinginan dan langkahnya sendiri.

Google melatih YouTube untuk bisa mengidentifikasi thumbnails gambar positif yang dapat menarik perhatian pengunjung. Dengan begitu perusahaan dapat menarik banyak oang untuk menghabiskan waktunya untuk menonton video di YouTube.

YouTube sudah lama hadir di dunia internet. Tetapi masih banyak orang yang asing dan awan dengan tombol keyboard untuk mengatur video dalam situs ini. 

Tombol tersebut yaitu :

  • Space
Digunakan untuk scrool down.
  • Tombol "K"
Digunakan untuk pause dan play.
  • Tombol "J"
Digunakan untuk mundur 10 detik ke belakang.
  • Tombol "L"
Digunakan untuk maju 10 detik ke depan.
  • Tombol "F"
Digunakan untuk mengubah tampilan ke mode fullscreen.
  • Tombol "M"
Digunakan untuk modus senyap/mute.

Itulah tombol untuk mengatur video di YouTube. Ini sekaligus sebagai penutup info kali ini. Semoga bermanfaat. Jangan lupa untuk berkomentar, kritik, dan saran sebagai evaluasi. Sekian, terimakasih.
Previous
Next Post »